School Profile

Name

KB and TK Laboratorium Universitas Negeri Malang

History

In 1967, Dr. Soepartinah Pakasi, a visionary educator at IKIP Malang, recognized the need for a Kindergarten for faculty members' children. With the help of two dedicated teachers, she established and nurtured a thriving learning environment that continues to provide quality education to children of UM faculty and the wider community.

Contact information

Address: Jl. Magelang, Sumbersari, Kec. Lowokwaru, Kota Malang, Jawa Timur 65145
Phone: (0341) 588117
Email: info@kbtklab.sch.id


Vision

Menjadikan kelompok bermain dan Taman Kanak-kanak Laboratorium UM yang unggul bernilai Sascita dan menjadi Rujukan


Objectives

  • Menghasilkan lulusan yang berkualitas, inovatif, dan kreatif
  • Menghasilkan pembelajaran dengan metode pembelajaran yang inovatif dan kreatif berbasis riset
  • Menghasilkan “learning society” untuk seluruh warga sekolah
  • Menghasilkan budaya sekolah yang tertib, disiplin, santun dan ramah anak
  • Mengembangkan manajemen sekolah yang transparan dan akuntabel
  • Mengembangkan pola kepemimpinan yang professional dan efektif
  • Menghasilkan kerjasama kelembagaan dengan lembaga pendidikan dan non-pendidikan, serta komite sekolah
  • Menghasilkan Program Sascita bagi warga sekolah yang memuat nilai komunikatif, kolaboratif, berpikir kritis, kreatif, berkarakter, dan berbudaya

Mission

  • Menyelenggarakan pembelajaran – pembelajaran yang inovatif dan kreatif agar seluruh potensi anak berkembang secara optimal
  • Menyelenggarakan pembelajaran dengan metode pembelajaran yang inovatif dan kreatif berbasis riset
  • Menyelenggarakan “learning society” untuk seluruh warga sekolah
  • Menyelenggarakan budaya sekolah yang tertib, disiplin, santun dan ramah anak
  • Menyelenggarakan manajemen sekolah yang transparan dan akuntabel
  • Menyelenggarakan pola kepemimpinan yang professional dan efektif
  • Menyelenggarakan kerjasama kelembagaan dengan lembaga pendidikan dan non-pendidikan, serta komite sekolah
  • Menyelenggarakan Program Sascita bagi warga sekolah yang memuat nilai komunikatif, kolaboratif, berpikir kritis, kreatif, berkarakter, dan berbudaya

Academic Support System

Learning Facilities

  • 5 Main Classrooms (KB-Star, A-Meteor, A-Sun, B-Moon, and B-Rainbow)
  • Swimming Pool
  • Playground
  • Yard
  • Auditorium
  • Dining Room
  • Computer Laboratory
  • Therapy Room
  • Daycare
  • Library
  • Mosque
  • Mini Garden

Teaching System

Reggio-Emilia Approach: teacher-facilitated, student-directed learning. The teachers will prepare their lesson plans and learning materials. There are four stations in which the students can choose the sequence of which activity they can do first. Each activity covers a certain learning area (ex. Math, spelling, reading, writing, culture) which can change per topic. Students also have workbooks to be answered which were made the headmaster.